Cara Membuat Sate kikil


Sate kikil  sate yang berbahan dasar dari kulit binatang, Yang sering kita temui di Pasar tradisional maupun Super market. kikil yang tersedia di pasaran  biasanya kikil berbahan dari kulit sapi atau kulit kerbau, yang sering di jadikan bahan makanan sepeti sate yang satu ini. kulit sapi ataupun kulit kerbau sebelum menjadi di olah menjadi kikil harus melalui proses perebusan yang memakan waktu yang cukup lama sampai kikil matang dan membentuk seperti gel . sebagai pecinta kuliner pastilah anda pernah mencoba masakan kikil selain enak di masak kikil juga di jadikan sate. dari rasanya yang kenyal dan gurih maka sangat lah cocok untuk di jadikan menu sate andalan anda. jika anda mungkin akan mencoba membuat sate kikil siapkan saja bahan bahanya. 


Bahan :
http://simbokmasak.blogspot.com
- 500 gram kikil sapi 
- 400 ml air kelapa 
- 1/2 sendok teh garam. 
- 3 lembar daun salam. 
- 4 sendok makankecap manis. 
- 1/2 sendok teh gula pasir. 
- 2 cm lengkuas . 
- 2 lembar daun jeruk. 
- 20 tusuk sate . 
- 2 sendok makan minyak goreng untuk menumis. 

Bumbu halus : 

2 siung bawang putih . 
5 buah bawang merah. 
2 butir kemiri sangrai. 
2 buah cabai merah besar. 
3 buah cabai merah rawit. 

Cara membuat :

1. Cuci bersih kikil lalu rebus bersama daun jeruk, jahe,serai,
    dan garam rebus sampai matang. 
2. Setelah kikil matang angkat dan buang airnya. titiskan
    lalu potong kotak 2x2 cm. 
3. Panaskan minyak untuk menumis. tumislah bumbu halus,
    daun salam, lengkuas,dan daun jeruk sampai harum.  
4. Masukan kikil aduk rata tambahkan kecap manis,garam,
    dan gula pasir aduk sampai merata tuangkan air kelapa masak
    sampai meresap lalu matikan api diamkan 5 menit lalu
5.Tusukan kikil pada tusuk sate. lalu sajikan dan tata rapi di atas piring.
    dan anda bisa menambahkan lontong atau nasi
    sebagai teman untuk sate kikil  langsung saja 
   
anda bisa merasakan kekenyalan dan gurihnya Sate kikil    

Related Posts: