Cara Membuat Udang Masak Tauco

Resep Masakan Simbok - Masakan Seafood memang menu masakan yang tidak membosankan seperti yang akan kita ulas kali ini yaitu Udang Masak Tauco udang selain bisa di olah dengan berbagai varisi masakan yang sangat enak juga sangat lezat di jadikan menu andalan yang tidak membosankan , Udang selain enak di olah dengan berbagai menu olahan juga banyak mengandung gizi yang sangat bermanfaat untuk tubuh kita seperti kandungan mineral dan nutrisi yang di butuhkan tubuh kita seperti menu makanan laut lainya yang juga banyak terkandung kalsium dan protein rendah energi jia kita ulas dari sumber gizi yang terkandung pada udang namun ada juga yang mungkin kita waspadai dengan kandungan yang negatif pada makanan seafood dari protein yang tinggi dan juga banyak mengandung sumber kolesterol dari uraian tersebut ada baiknya kita menjaga pola makan kita agar bisa terhindar dari dampak negatif dari masakan dari hewan laut . 

http://simbokmasak.blogspot.com/2015/03/cara-membuat-udang-masak-tauco.html
Udang masak tauco bisa di jadikan menu andalan anda di karenakan tidak banyak kandungan yang negatif jadi sangat pas di jadikan menu makan anda untuk membuatnya pun cukup mudah dan bahan yang kita butuhkan tidak terlalu susah untuk di dapatkan bisa kita cari di warung langanan anda atapun ke pasar tradisional dan berikut ini Masakan Simbok akan mengulas rincian bahan dan cara pengolahanya untuk semua bahan bahan yang akan anda persiapkan semua ada di bawah ini . 


Bahan : 

~ 1/2 udang segar 
~ 1 ons buah tekolak 
~ 2 sendok makan tauco 
~ 1 gelas santan kelapa encer . 

Bahan Bumbu : 

~ 1 sendok makan irisan bawang merah 
~ 1 sendok makan irisan bawang putih 
~ 2 sendok makan cabe merah 
~ 2 ruas lengkuas di memarkan 
~ 1 sendok makan kemiri giling halus 
~ 1 sendok teh gula pasir 
~ 1 sendok makan air asam jawa 
~ 4 biji asam kandi 
~ 5 buah cabe hijau iris 
~ 3 lembar daun salam 
~ 1/2 sendok teh terasi halus 
~ 1 batang serai di memarkan 
~ garam,cuka,minyak goreng dan penyedap rasa secukupnya . 

Cara membuat : 

1. Bersihkan udang dan kupas bubuhi sedikit garam dan cuka biarkan sebentar . 
    lalu goreng udang sampai matang . 
2 .Panaskan minyak dalam wajan lalu tumis bumbu bumbu dan tauco lalu masukan 
    udang dan santan masak hingga mendidih . 
3. Masukan takoak dan masak sampai matang lalu angkat . 

Demikian lah resep dari masakan simbok yang mungki berguna bagi anda dan bagi pembaca lihat juga resep menu olahan udang lainya yang sebelumnya sudah di publikasikan olah Masakna Simbok seperti Udang Goreng Mentega yang tidak kalah enaknya ada lagi Udang Bakar Bumbu Rujak yang sangat gurih dan lezat juga satu lagi yang menjadi andalan rumah makan seafood yaitu Udang Colon yang perlu anda coba resepnya nah semoga anda berhasil menciptakan resep resep masakan dengan hasil olahan tangan anda sendiri kami ucapkan banyak terima kasih atas kunjungan anda 

Related Posts: